Monthly Archives: March 2021

Model 5 Tahapan Salmon untuk Pembelajaran Online

Guru atau fasilitator memiliki peran besar dalam mendesain sebuah pembelajaran. Peran tersebut antara lain meliputi pembuatan scaffolding atau Langkah-langkah pembelajaran, memastikan perangkat dan media mengajar yang efektif untuk digunakan, dan mengupayakan keterlibatan semua siswa secara aktif dalam proses pembelajaran. Ketiga komponen tersebut dapat menjadi faktor pendukung tercapainya kesuksesan sebuah pembelajaran. Beberapa teori dikembangkan khusunya untuk […]

Salmon 5 Stage Model for Online Learning

Teachers or facilitators have big roles in designing a learning. The roles are like making scaffolding of learning, determining effective media and technology to use, and strive for having students actively involved in learning process. Those three components can be factors that support learning success. Some theories were developed especially to formulate effective scaffolding to […]

TPACK Framework untuk Guru Generasi Z

Generasi Z dan Tantangan Bagi Guru Hasil sensus penduduk yang diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan bahwa generasi Z adalah salah satu jumlah generasi yang paling mendominasi penduduk Indonesia sampai dengan 2020. Generasi Z atau yang sering disebut Gen Z adalah penduduk yang lahir dalam rentang tahun 1997-2012. Mayoritas dari mereka saat ini sedang […]

Strategies to Improve Learners’ Participation in Our Virtual Class

Learners’ participation is a meaningful thing in a teaching and learning activity. It is because learners’ participation is one of the indications whether or not the success of teaching and learning process is achieved. The higher learners’ participation the higher success of teaching and learning process. In a conventional face-to-face class, learners’ participation can be […]

Strategi untuk Meningkatkan Partisipasi Siswa dalam Kelas Virtual

Partisipasi siswa atau mahasiswa merupakan hal yang sangat berarti dalam kegiatan pembelajaran. Sebab, hal tersebut merupakan salah satu indikasi tercapainya kesuksesan kegiatan belajar mengajar. Semakin tinggi partisipasi siswa, maka semakin tinggi pula tingkat tercapainya kesuksesan pembelajaran. Dalam kelas tatap muka, partisipasi siswa dapat diukur dengan cukup mudah, yaitu menilai secara langsung keterlibatan setiap individu dalam […]